Dalam dunia photography pemilihan kamera menjadi penentu hasil dari objek yang kita foto. ada banyak sekali merk kamera yang ada di indonesia. berikut saya tampilkan beberapa jenis kamera yang biasa digunakan oleh para photografer professional dan juga pemula.
7. Merk Kamera yang Recommended buat para fotografer pemula
Kamera satu ini cocok untukmu yang ingin belajar fotografi kapanpun dan dimanapun. Pasalnya, Pentax K-S2 memilki segel yang membuatnya tahan debu dan cuaca. Jika bingung dengan pengaturan fokus, kelebihan dari Pentax K-S2 juga ada pada autofokusnya yang memiliki presisi tinggi. Jadi, kamu bisa menangkap gambar secara tajam bahkan cepat karena kecepatan rana mencapai 1/6000 detik.
Dengan resolusi 18 megapiksel Canon seri ini dapat merekam baik gambar maupun video secara Full HD 1080p pada 30fps. Keunggulan lainnya juga terdapat pada audio yang dapat merekam suara secara stereo. Adanya Touchscreen LCD juga mempermudahmu dalam mengoperasikan EOS 700D dan pengaturan Live View.
Nikon D3300 memiliki berat sekitar 460 gram, termasuk ringan bila ingin membawanya kemana-mana. Dengan lensa wide-angle, kamu bisa memotret gambar dengan baik. Sama seperti EOS 700D, kamera ini juga dilengkapi dengan kualitas Full HD 1080 piksel dengan 30fps dan fitur autofokusnya yang handal. Untuk mempermudah pemula Nikon seri ini juga dapat mengambil gambar dalam posisi cahaya yang sangat minim.
Kelebihan dari 750D adalah image sensor dan sistem autofokus yang sudah ditingkatkan dari sebelumnya. Seperti kamera pemula lainnya, kamera ini dapat dengan mudah dipakai dengan fitur touchscreen LCD dan dapat diputar. ISO yang dimiliki juga tergolong tinggi mulai 100 hingga 1200, membuatnya dapat mengambil gambar lebih terang. Pilihan mode pemotretan yang banyak juga membuatmu lebih mudah mengoperasikan Canon 750D.
Nikon D3400 juga dirancang untuk mempermudah pemula. Kamera ini bisa merekam video dengan resolusi 1080p hingga 60fps. Selain itu juga ada konektivitas Bluetooth untuk mentransfer gambar secara otomatis ke ponsel melalui aplikasi SmartBridge.
D3400 digadang-gadang punya sensor yang lebih baik dan kapasitas baterai yang lebih besar dibanding para pesaingnya. Kamera ini terbilang pas untuk pemula karena kamu bisa puas belajar seharian.
Bagi fotografer pemula EOS 1200D sangat cocok digunakan karena punya banyak fitur basic, dan relatif ringan (485 gram). Canon seri ini tidak memiliki LCD putar namun resolusi layarnya sudah jauh lebih bagus dan detail. Dengan perbedaan 920.000 titik dibanding 460.000 titik pada seri sebelumnya. Fitur White Balance juga sangat berguna bagimu yang suka memotret makanan dalam restoran bernuansa tungsten / incandescent.
Nikon seri ini memiliki ukuran yang lebih ringan dari pendahulunya sekitar 420 gram. D5500 dilengkapi dengan layar touchscreen dan dapat diputar. Terlihat compact tapi kamera ini sebenarnya enak diggenggam dengan grip desain yang bahkan tetap stabil saat dipasang dengan berbagai macam lensa. Sehingga cocok untuk pemula yang ingin coba bereksperimen dengan berbagai lensa.
7. Merk Kamera yang Recommended buat para fotografer pemula
1. Pentax K-S2
Kamera satu ini cocok untukmu yang ingin belajar fotografi kapanpun dan dimanapun. Pasalnya, Pentax K-S2 memilki segel yang membuatnya tahan debu dan cuaca. Jika bingung dengan pengaturan fokus, kelebihan dari Pentax K-S2 juga ada pada autofokusnya yang memiliki presisi tinggi. Jadi, kamu bisa menangkap gambar secara tajam bahkan cepat karena kecepatan rana mencapai 1/6000 detik.
2. Canon EOS 700D
ADVERTISEMENT
Dengan resolusi 18 megapiksel Canon seri ini dapat merekam baik gambar maupun video secara Full HD 1080p pada 30fps. Keunggulan lainnya juga terdapat pada audio yang dapat merekam suara secara stereo. Adanya Touchscreen LCD juga mempermudahmu dalam mengoperasikan EOS 700D dan pengaturan Live View.
3. Nikon D3300
Nikon D3300 memiliki berat sekitar 460 gram, termasuk ringan bila ingin membawanya kemana-mana. Dengan lensa wide-angle, kamu bisa memotret gambar dengan baik. Sama seperti EOS 700D, kamera ini juga dilengkapi dengan kualitas Full HD 1080 piksel dengan 30fps dan fitur autofokusnya yang handal. Untuk mempermudah pemula Nikon seri ini juga dapat mengambil gambar dalam posisi cahaya yang sangat minim.
4. Canon EOS 750D
Kelebihan dari 750D adalah image sensor dan sistem autofokus yang sudah ditingkatkan dari sebelumnya. Seperti kamera pemula lainnya, kamera ini dapat dengan mudah dipakai dengan fitur touchscreen LCD dan dapat diputar. ISO yang dimiliki juga tergolong tinggi mulai 100 hingga 1200, membuatnya dapat mengambil gambar lebih terang. Pilihan mode pemotretan yang banyak juga membuatmu lebih mudah mengoperasikan Canon 750D.
5. Nikon D3400
Nikon D3400 juga dirancang untuk mempermudah pemula. Kamera ini bisa merekam video dengan resolusi 1080p hingga 60fps. Selain itu juga ada konektivitas Bluetooth untuk mentransfer gambar secara otomatis ke ponsel melalui aplikasi SmartBridge.
D3400 digadang-gadang punya sensor yang lebih baik dan kapasitas baterai yang lebih besar dibanding para pesaingnya. Kamera ini terbilang pas untuk pemula karena kamu bisa puas belajar seharian.
6. Canon EOS 1200D
Bagi fotografer pemula EOS 1200D sangat cocok digunakan karena punya banyak fitur basic, dan relatif ringan (485 gram). Canon seri ini tidak memiliki LCD putar namun resolusi layarnya sudah jauh lebih bagus dan detail. Dengan perbedaan 920.000 titik dibanding 460.000 titik pada seri sebelumnya. Fitur White Balance juga sangat berguna bagimu yang suka memotret makanan dalam restoran bernuansa tungsten / incandescent.
7. Nikon D5500
Nikon seri ini memiliki ukuran yang lebih ringan dari pendahulunya sekitar 420 gram. D5500 dilengkapi dengan layar touchscreen dan dapat diputar. Terlihat compact tapi kamera ini sebenarnya enak diggenggam dengan grip desain yang bahkan tetap stabil saat dipasang dengan berbagai macam lensa. Sehingga cocok untuk pemula yang ingin coba bereksperimen dengan berbagai lensa.